Spesifikasi Laptop Acer Aspire E1-472G-54204G50Mnkk Core i5 14 Inci Lengkap – Laptop Acer Aspire E1-472G-54204G50Mnkk hadir sebagai salah satu perangkat yang siap menunjang segala aktivitas kerja dan keseharian Anda. Hadir dengan spesifikasi yang tinggi plus harga yang terjangkau, membuat perangkat ini mudah bersaing di pasaran. Ditambah lagi, fitur-fitur pelengkap yang ada di dalamnya semakin memanjakan setiap mata penggunanya.
Spesifikasi Acer Aspire E1-472G-54204G50Mnkk Core i5 |
Acer Aspire E1-472G-54204G50Mnkk juga menawarkan sebuah tampilan yang cukup memukau seperti halnya desain tampilan yang hadir pada beberapa perangkat laptop Acer murah di serie yang sama. Layar diusung memiliki ukuran 14 inci dengan kapasitas maksimal resolusi gambarnya 1366 x 768 piksel. Grafisnya mengusung teknologi HD LED LCD plus VGA nVidia Optimus tipe GT720M yang siap menampilkan gambar yang memukau. Perangkat ini tetap akan nyaman dinimati meski berada di bawah sinar matahari secara langsung sekalipun.
Untuk prosesornya, Acer Aspire E1-472G-54204G50Mnkk akan berjalan dengan prosesor yang siap memberikan performa yang menawan yakni Intel Core i5 tipe 4200U bertenaga sebesar 1.4 GHz plus RAM 4 GB di dalamnya yang siap menyokong aktivitas prosesornya. Dan sebagai media penyimpanan datanya, telah hadir HDD internal sebesar 500 GB yang siap menampung segala data dan file yang Anda miliki. Ada banyak fitur lainnya yang juga ditawarkan oleh perangkat ini antara lain Wi-Fi, Webcam, LAN, DVD-RW, port USB dan juga Bluetooth. Untuk port USB, sudah tersedia 2 slot yakni USB 2.9 dan USB 3.0.
Spesifikasi Laptop Acer Aspire E1-472G-54204G50Mnkk Core i5 14 inci lengkap
- Model Perangkat : Acer Aspire E1-472G-54204G50Mnkk
- Tipe Prosesor : Intel Core i5 tipe 4200U
- Clock : 1.4 GHz
- RAM dan HDD : DDR3 2 GB dan HDD 500 GB
- Layar : 14 inci 1366 x 768 piksel
- Grafis : VGA nVidia Optimus GT720M
Harga Laptop Acer Aspire E1-472G-54204G50Mnkk Core i5 14 inci Terbaru
Laptop termasuk salah satu andalan Acer untuk kelas notebook. Bekal lebar 14 inci serta patokan prosesor Core i5, Acer mencoba meramu laptop ini menjadi laptop berkelas namun harga merakyat.
Harga Laptop Acer Aspire E1-472G-54204G50Mnkk Core i5 |
Bayangkan saja, untuk harga terbaru untuk laptop ini dibanderol dengan harga sebesar Rp 6.400.000. Jika Anda tertarik untuk membawa pulang Acer Aspire E1-472G-54204G50Mnkk, silahkan Anda cek harga terkininya di Daftar Harga Laptop Acer Murah Terbaru.
0 comments:
Post a Comment